Tentang Kami

Langkah kami berawal dari fasilitas Environmental Biotechnology Laboratory (EBL) Indonesian Center for Biodiversity and Biotechnology (ICBB Foundation), sebuah yayasan yang didirikan sejak tahun 2000, dengan misi konservasi dan pemanfaatan potensi kekayaan keanekaragaman hayati Indonesia melalui penelitian, pendidikan, dan pemberdayaan masyarakat.

  • Visi

  • Komitmen

  • Nilai

LABORATORIUM ICBB MENGHASILKAN SEBUAH JAMINAN KEPASTIAN (CERTAINTY ASSURANCE)

More

“Selama kami menggunakan jasa analisis tanah di laboratorium ICBB, kami mendapatkan pelayanan yang cepat dan hasil analisis tanah yang akurat.”

Prof. Dr. Ir. M. Said, M.Sc
Universitas Sriwijaya

“Pelayanan dari admin sangat fast response, hasil pengujian selesai sesuai dengan estimasi pengerjaan, dan penanganan terhadap memfasilitasi keluhan sangat baik. Semoga lebih baik baik dan maju. Thanks”

Yeni Wispa
Universitas Padjadjaran

“Pelayanan sangat baik dan ramah, estimasi waktu analisa sesuai dalam kontrak/ penawaran, fast response bila ada keluhan, semoga semakin baik lagi pelayanannya dan tambah maju.”

Ir. Ahmad Bayana
PT Green Planet Indonesia

“Pelayanan laboratorium sangat bagus, sangat cepat pemeriksaannya dan sangat akurat, mantap.”

Faizal Rachmad, ST
Pusat Laboratorium Forensik (Puslabfor) Bareskrim Polri

“Pengujian di Laboratorium ICBB memiliki pelayanan analisis cepat, akurat dan handal terutama untuk analisis produk kami seperti pembenah tanah organik dan senyawa humat. Terpenting lainnya Laboratorium ICBB merupakan rujukan resmi dari Kementerian Pertanian untuk pendaftaran uji mutu. Respon terhadap konsumen cepat meskipun domisili perusahaan kami di Pekanbaru. Sukses selalu untuk ICBB”

Sri Ningsih, S.P
PT Artha Prima Humatindo
Our
Client